Lakukan Hal Ini Agar Push Rank Kamu Lebih Stabil
- vay elbri
- Sep 21, 2021
- 2 min read
Updated: Mar 23, 2023
Bagi Pecinta game online tentunya lebih tahu persoalan yang sering terjadi pada game tersebut. masalah yang sering muncul biasanya adalah jaringan yang tidak stabil saat bermain, meskipun sudah banyak menggunakan ponsel yang dirancang untuk bermain game namun ternyata hal tersebut tidak membuat jaringan bisa stabil.
Dengan jaringan yang tidak stabil ini tentu akan berdampak pada permainan game tersebut. jaringan yang tidak stabil ini akan berdampak pada ping yang tinggi, sedangkan game online membutuhkan kualitas ping kurang dari 100, jika lebih dari itu maka permainan akan menjadi patah patah atau lag.
Jadi Kualitas ponsel yang digunakan untuk bermain game online belum menjadi jaminan bisa menghindari masalah ping yang tinggi, karena jaringan stabil juga berperan penting dalam game online.
Kabar baiknya banyak cara yang bisa dilakukan agar jaringan lebih stabil pada saat bermain game online.
Simak tips ini agar jaringan kamu lebih stabil!
Bersihkan Aplikasi Belakang Layar
Pastikan aplikasi yang berjalan dibelakang layar sudah dibersihkan, Untuk cara membersihkan aplikasi yang berjalan belakang layar dengan membuka menu Recent App lalu bersihkan.
Menggunakan Aplikasi Game Booster
Tujuan untuk menggunakan Aplikasi Game Booster adalah untuk meningkatkan Performa dan Kinerja ponsel agar bisa bekerja secara maksimal, aplikasi ini sudah ada sejak tahun 2009 dan sudah terbukti hingga kini masih eksis untuk membantu mereka yang menginginkan ponselnya bekerja secara maksimal.
Aplikasi Internet Booster
Setelah menggunakan aplikasi Internet booster, ponsel bisa lebih fokus ke game saja maka selanjutnya menggunakan aplikasi Internet Booster yang bertujuan agar koneksi jaringan pada ponsel bisa stabil, dengan koneksi yang stabil maka ping yang dihasilkan akan ideal dibawah 100, oleh karena itu untuk menguatkan sinyal bisa menggunakan aplikasi Internet Booster atau bisa memilih opsi yang lainnya yang bisa ditemukan di Google Play Store.
Menggunakan Koneksi Wifi
Jika kesulitan memilih provider yang memiliki koneksi yang terbaik maka solusi yang lain bisa menggunakan jaringan Wifi, karena selain Wifi lebih unggul dalam koneksi internet, Wifi lebih sedikit membutuhkan daya dibandingkan dengan data seluler, namun apabila Provider terbaik bisa ditemukan maka menggunakan provider tersebut bisa menjadi pilihan.
Nah, itulah tips agar jaringan kamu lebih stabil pada saat bermain game online di ponsel kamu.
Berbicara tentang provider terbaik, kamu bisa percayakan pada Biznet Home yang didukung dengan teknologi handal yang bisa menjamin WiFi cepat dan stabil. Biznet Home juga memiliki berbagai macam paket layanan Internet salah satunya Biznet Home Gamers 3B, layanan Internet yang kasih kamu bandwidth sampai dengan 150 Mbps dan IP Public, bisa bikin pengalaman Bermain game online kamu jadi makin seru.
Comentários